Welcome to Pengadilan Agama Pekanbaru   Click to listen highlighted text! Welcome to Pengadilan Agama Pekanbaru Powered By GSpeech

Seputar Peradilan

Pengawasan dan Pembinaan Pengadilan Tinggi Agama Pekanbaru

kepada Pengadilan Agama Pekanbaru Kelas I.A Via Daring

 

    Jumat, tanggal 15 November 2024, Pukul 15.00 WIB, Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Pekanbaru laksanakan Pembinaan, Pemeriksaan Teknis dan Monitoring Evaluasi Administrasi kepada Pengadilan Agama (PA) Pekanbaru. Kegiatan dilaksanakan secara daring lewat aplikasi Zoom Meeting dengan memanfaatkan Inovasi e-binwas badilag.Kegiatan tersebut diikuti oleh Ketua, Wakil Ketua, Panitera, Sekretaris, Seluruh Panitera Muda dan seluruh Kasubbag PA Pekanbaru.

 

 

Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech