Welcome to Pengadilan Agama Pekanbaru   Click to listen highlighted text! Welcome to Pengadilan Agama Pekanbaru Powered By GSpeech

Seputar Peradilan

Sekretaris Pengadilan Agama Pekanbaru Kelas 1.A Pimpin Rapat

Monitoring dan Evaluasi Kesekretariatan Desember 2024

 

  Rabu, tanggal 11 Desember 2024. Pengadilan Agama Pekanbaru mengadakan Rapat Monitoring dan Evaluasi (Monev) Kesekretariatan Pengadilan Agama Pekanbaru Bulan Desember 2024 di Ruang Rapat Pengadilan Agama Pekanbaru lantai II, yang dipimpin langsung Sekretaris Pengadilan Agama Pekanbaru Bapak Zosmel Zuly, S.T., M.Sc., M.H. dan dihadiri seluruh kasubbag, Fungsional dan Pegawai Kesekretariatan Pengadilan Agama Pekanbaru.

 


Click to listen highlighted text! Powered By GSpeech